Ilmu Kesehatan Masyarakat

Ilmu Kesehatan Masyarakat

Ilmu Kesehatan Masyarakat 150 150 Bidang Perpustakaan

 

Ilmu kesehatan masyarakat merupakan ilmu dan seni memelihara, melindungi dan meningkatkan kesehatan masyarakat melalui usaha-usaha pengorganisasian msayarakat. Oleh karena itu ilmu kesehatan masyarakat merupakan sebuah ilmu yang wajib dipelajari setiap calon tenaga kesehatan.

Buku hadir untuk memberikan pemahaman dasar bagi masyarakat dan calon tenaga kesehatan tentang ilmu kesehatan masyarakat. Dengan sajian yang sederhana dan mudah dipahami diharapkan buku ini menjadi sumber referensi alternatif bagi mahasiswa kesehatan dalam mempelajari dasar-dasar ilmu kesehatan masyarakat.

Adapun cakupan pembahasan buku ini tertuang dalam bab-bab pembahasan berikut :

Bab I: Konsep dasar ilmu kesehatan masyarakat

Bab II : Pendidikan Kesehatan Masyarakat Dan Ilmu Perilaku

Bab III : Kesehatan Lingkungan

Bab IV : Gizi Masyarakat

Bab V : Epidemiologi

Bab VI : Statistik Kesehatan

Bab VII : Manajemen Kesehatan

Bab VIII : Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3)

Bab IX : Kesehatan Reproduksi

Bab X : Potret Pembangunan Kesehatan Indonesia Sehat 2015

Bab XI : Primary Health Centre (PHC)

Bab XII : Pusat Kesehatan Masyarakat ( Puskesmas )

Bab XIII : Promosi Kesehatan

Bab XIV : Komunikasi Dalam Kesehatan Masyarakat

 

Buku ini bisa anda nikmati di layanan perpustakaan kami. Perpustakaan vitamin sukses anda.

AYO KE PERPUSTAKAAN…!!!!